Dosen Pembimbing Sibuk???

Dosen yang terlalu sibuk mengerjakan proyek sebenarnya merupakan satu kasus yang cukup sering dialami oleh kita sebagai seorang mahasiswa.

Namun perlu diingat bahwa proyek dosen sebenarnya bukanlah suatu hal yang negatif karena proyek dosen merupakan salah satu bentuk kerjasama paling nyata antara dunia industri dan dunia akademisi dimana kedua pihak berada dalam posisi saling menguntungkan.

Hal ini bisa menjadi masalah bila kesibukan dosen ini justru membuat dosen lupa akan kewajibannya sebagai seorang akademisi.

Di satu sisi ia harus menjalankan kewajibannya sebagai seorang pengajar dan pembimbing namun di sisi lain ia juga memiliki hak untuk mengaplikasikan ilmu yang dia miliki dalam kegiatan proyek-proyek di industri. Continue reading